#INFOCJR – Forum RW/RT Kabupaten Cianjur menggelar rapat koordinasi di Hotel Grand Bydiel Cianjur, Selasa (22/2/2022). Ketua Forum RW/RT Kabupaten Cianjur, Daseng Hakimi mengatakan, rakor konsolidasi ini digelar, agar para RW dan RT di Kabupaten Read More
#INFOCJR – Akibat pohon tumbang, tiga rumah di Kecamatan Cilaku, Kabupaten Cianjur roboh, beruntung tidak ada korban Jiwa dalam peristiwa tersebut. Kapolsek Cilaku, Kompol Bambang Kristiono mengatakan, peristiwa tersebut terjadi ketika hujan disertai angin, sehingga menyebabkan Read More
Harga Kedelai Melambung, Pengrajin Tahu dan Tempe di Cianjur Kesulitan
#INFOCJR – Harga kacang kedelai sebagai bahan baku produksi tahu dan tempe terus mengalami kenaikan membuat pengrajin tahu dan tempe di Kabupaten Cianjur kesulitan untuk produksi. “Harganya setiap hari mengalami kenaikan sangat berpengaruh untuk produksi,” ungkap Read More
#INFOCJR – Tersangka kasus penyiraman air keras yang merupakan Warga Negara Asing (WNA) dilimpahkan ke Kejaksaan Negeri Cianjur. Tersangka AI, akan dilakukan penahanan selama 20 hari kedepan sebelum menjalani masa sidang yang akan digelar di Pengadilan Negeri Read More
Sembilan Nakes di RSUD dan Nakes Lain di Puskesmas Terpapar
INFOCJR – Sembilan Tenaga Kesehatan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Cianjur terkonfirmasi Covid-19, saat ini mereka sedang menjalani Isolasi Mandiri. Wakil Direktur Administrasi Keuangan RSUD Sayang Kabupaten Cianjur, dr.Neneng Efa Fatimah saat dikonfirmasi Read More
Wakil Bupati Cianjur Minta Perumdam Tirta Mukti Cianjur Lakukan Peremajaan
#INFOCJR – Banyaknya laporan Warga atas keluhan Air, Wakil Bupati Cianjur, Tb Mulyana Syahrudin melakukan pengecekan di beberapa tempat saluran air di Wilayah Kabupaten Cianjur. Hasilnya Wakil Bupati mendapati beberapa saluran pipa yang bocor, akibat pipa Read More
#INFOCJR – Polres Cianjur berhasil mengamankan 3 (tiga) pelaku pembacokan seorang anggota ormas. Diketahui kasus pembacokan terhadap Rudi Hartono yang merupakan anggota ormas Pemuda Pancasila kecamatan Cikalongkulon,terjadi pada hari Minggu tanggal 30 Januari 2022, sekitar pukul 15.00 WIB di Read More
Permudah belajar Daring, SMPN 2 Cianjur Membuat Blog
#INFOCJR – Menindakllanjuti surat Edaran Bupati Cianjur, untuk pelaksanaan Daring, Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 02 Cianjur mengantisipasi kendala pembelajaran dengan membuat blog. Blog itu nantinya dapat diakses oleh siswa pada saat pelaksanaan pembelajaran secara daring. Kepala Read More
#INFOCJR – Kasus orang dalam gangguan Jiwa (ODGJ), masih dalam polemik di Kabupaten Cianjur, salah satu kasus diantaranya saat ini ada odgj yang tidak bisa mendapatkan perawatan medis karena harus ada pendamping. Sedangkan, ODGJ tersebut sudah Read More
#INFOCJR – Sebagai bentuk kepedulian terhadap warga masyarakat lansia (lanjut usia), PT Wahana Ottomitra Multiartha Tbk (“WOM Finance”) mengadakan program Corporate Social Responsibility (CSR). Dalam program ini, WOM Finance menyalurkan bantuan ke Wisma Kasih Lansia Bina Read More