#INFOCJR – Plt Bupati Cianjur H. Herman Suherman kembali melaksanakan CNL BHS Manjur di tiga Desa Kecamatan Cugenang diantaranya Desa Wangunjaya, Desa Gasol dan Desa Sukajaya. Rabu, 16 Oktober 2019. Dalam kunjungan kerjanya melaksanakan program CNL BHS Manjur Read More
#INFOCJR – Guna memberikan tata kelola yang baik, Dinas Pemberdayaan Masyarakat & Desa memberikan pembinaan bagi Para Camat dan Kepala Desa di 5 Kecamatan yang ada di Kabupaten Cianjur, Selasa (15/10/19). Hadir pada kesempatan tersebut Plt Bupati Cianjur Read More
Dies Natalis SMANSA Cianjur, Perbanyak Informasi Positif, Hindari Negatif
#INFOCJR – Plt Bupati Cianjur H. Herman Suherman ajak pelajar untuk memperbanyak informasi dengan mengambil hal positif dan menghindari yang negatif. “Saya titip di era digital ini harus di bingkai dengan akhlaq, banyak informasi yang ada Read More
Bupati Segera Perbaiki Kerusakan Infrastruktur Akibat Banjir dan Longsor Kampung
#INFOCJR – Plt Bupati Cianjur H. Herman Suherman memberikan santunan Rp 30 juta untuk tiga kepala keluarga korban longsor di Kampung Cirawa RT 01/11, Desa Kanoman, Kecamatan Cibeber, Kabupaten Cianjur. Selain itu Herman juga akan memberikan bantuan berupa Read More
#INFOCJR – Jajaran Polres Cianjur berhasil mengungkap praktik prostitusi di wilayah Cipanas Cianjur. Hal ini dilakukan untuk menekan jumlah kriminalitas dan penyakit masyarakat di Cianjur. Kapolres Cianjur AKBP Juang Andi Priyanto mengatakan, para tersangka merekrut korban Read More
#INFOCJR – Sebanyak 87 lulusan profesi Kebidanan dari Akademi Kebidanan (AKBID) Kabupaten Cianjur melaksanakan pengambilan sumpah dan dilantik sekaligus diwisuda yang dihadiri langsung oleh Plt Bupati Cianjur H. Herman Suherman di Ballroom Hotel Agra Cipanas-Cianjur, Selasa (08/10/2019). Direktur Read More
#INFOCJR – Sebagai wujud rasa syukur untuk HUT TNI ke 74. Kodim 0608/Cianjur menyediakan sebanyak 74 nasi tumpeng. Nasi tumpeng dijajarkan secara simetris membentuk angka 74 di Lapangan Upacara Makodim 0608/Cianjur, Sabtu (05/10/2019). Pada kegiatan tersebut, seluruh jajaran Forum Komunikasi Read More
#INFOCJR – Kejaksaan Cianjur resmi luncurkan Aplikasi Pengadministrasian dan Pengembalian Barang Bukti pada Kejaksaan Negeri Cianjur atau dikenal “Ali Bajigur”. Aplikasi ini berfungsi untuk membuka seluas-luasnya pengambilan barang bukti dilakukan secara daring. Kepala Seksi Barang Bukti Read More
#INFOCJR – Insan Peduli yatim (IPY) Ngarewong bekerjasama dengan Asosiasi Tenaga Kerja Indonesia Raya (ASTAKIRA) Pembaharuan Kabupaten Cianjur menggelar santunan yatim bertajuk “Muharam berbagi kasih sayang” sekaligus dalam rangka memperingati rangakaian tahun baru islam 1441 Hijriah, di Read More
#INFOCJR – Bupati Cianjur H. Herman Suherman, Jumat (27/9/2019), memberikan bantuan pembangunan rumah bagi salah seorang warga tidak mampu di Desa Mangunkerta Kec. Cugenang. “Nuhun bapak bupati sudah mau membantu membangun rumah saya,” kata Nining (54), ibu rumah Read More