#INFOCJR – Sebanyak 10.000 pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) akan dibina oleh Dinas Koperasi UKM Perdagangan dan Perindustrian (Diskopperdagin) Kabupaten Cianjur mulai tahun ini. Dikatakan Kadiskopperdagin Cianjur H. Tohari Sastra, sesuai dengan program unggulan Bupati dan Read More
Dukung 100 Hari Kerja Bupati, Tim Manjur Bebenah Cikalongkulon Geber
#INFOCJR – Tim Manjur Bebenah Kecamatan Cikalongkulon yang diinisiasi Dinas Sosial Kabupaten Cianjur terus bergerak secara gotong-royong menyisir pembangunan sejumlah rumah tidak layak huni (Rutilahu) yang menjadi sasaran mereka di wilayahnya. Koordinator Tim Manjur Bebenah Kecamatan Read More
Forkopimcam Pacet Berikan Ayam Hidup Kepada Lansia Agar Mau Divaksin
#INFOCJR – Pemerintah Kecamatan Pacet Kabupaten Cianjur memiliki cara unik untuk mengajak lansia agar mau divaksin. Forkopimcam Pacet ini memberikan ayam hidup dengan sasaran kepada Lansia di Wilayah Kecamatan Pacet, hal ini dilakukan untuk mencapai target Read More
Pemkab Cianjur Siapkan Lahan Relokasi Korban Bencana Longsor Cibeber
#INFOCJR – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Cianjur akan melakukan rapat bersama Camat Cibeber, Kepala Desa Cibokor, Dinas Sosial, dan Dinas Pertanian terkait relokasi korban bencana longsor di Kampung Babakan Cingkek, Desa Cibokor, Kecamatan Cibeber, Read More
Manjur Bebenah, Unggulan Dinsos Cianjur Dukung Program Kerja 100 Hari
#INFOCJR – Seperti halnya dinas-dinas dan perangkat pemerintah lainnya, Dinas Sosial Kabupaten Cianjur juga memiliki program unggulan dalam rangka mendukung Program Kerja 100 Hari Pertama Bupati/Wakil Bupati Cianjur H. Herman Suherman – TB. Mulyana Syahrudin (BHSM). Salah Read More
Bantuan CSR PT Padi Beton Untuk Pembangunan Jalan Bojonglarang Cijati
#INFOCJR – PT Padi Beton yang berada di bawah bendera Padi Merah Grup membantu menyumbang puluhan kubik cor beton, untuk membantu memperlancar akses transportasi di wilayah Cianjur selatan dan sekitarnya. Cor beton dengan mutu Fc 30 MPa Read More
Harga Kedelai Naik, Pedagang Tahu di Pasar Tradisional Cianjur Perkecil
#INFOCJR – Pedagang Tahu maupun Tempe di semua pasar tradisional Cianjur, saat ini keluhkan naiknya harga kacang kedelai dari harga biasa Rp. 7.800 menjadi Rp. 13.000/Kg. Menurut seorang pedagang Tahu di Pasar Muka Cianjur, Cece (50), bahwa harga Read More
#INFOCJR – Sebanyak enam tersangka penyalahgunaan narkoba berhasil diamankan Polres Cianjur. Diketahui bahwa keenam orang ini merupakan bandar dan pengedar narkoba jenis sabu-sabu, ganja dan obat-obatan terlarang. Kapolres Cianjur AKBP Mochamad Rifai mengatakan, para tersangka kasus Read More
Puluhan Warga di Kecamatan Cibinong Terpapar Covid-19 Usai Hajatan
#INFOCJR – Puluhan warga di Kecamatan Cibinong, Kabupaten Cianjur, terpapar virus covid-19 setelah menghadiri acara hajatan perkawinan di rumah seorang warga. Hasil tracing yang dilakukan pihak Puskesmas Cibinong sebanyak 28 warga berasal dari Desa Padasuka dan 7 orang Read More
Geber Program Kerja 100 Hari Pertama, BHSM Ngaprak Manjur di
#INFOCJR – Tancap gas melaksanakan program kerja 100 hari pertama, Bupati dan Wakil Bupati Cianjur H. Herman Suherman – TB. Mulyana Syahrudin (BHSM), Selasa (8/6/2021), menyambangi Desa Sindangsari Kecamatan Kadupandak Cianjur Selatan untuk melaunching program Pandanwangi dan Dawala. Program Read More